Yuk Buat Scrub Kopi Untuk Kurangi Selulit Pada Kulit Kafein pada bubuk kopi bisa menyamarkan penampakan selulit pada kulitmu. Yuk kita buat sendiri body scrub dari kopi ini.